Alasan tengah Malam adalah waktu yang tepat untuk merenung

Waktu tengah Malam adalah waktu yang tepat untuk menenangkan pikiran Kamu atau Merenungi kehidupan Kamu. Memikirkan apa yang harus Kamu lakukan untuk mencapai Tujuan Hidup Kamu

Mengapa tengah Malam adalah Waktu yang tepat untuk merenung bukannya pagi Hari ??

Pagi hari sampai Sore hari adalah Waktu untuk bekerja.

Jadi tengah malam lah waktu yang tepat untuk Kamu merenung

Alasannya Karena

- Tengah Malam jauh dari Kebisingan

Namanya juga Tengah Malam tetangga pastinya juga sudah banyak yang Tidur. Suasana yang sepi, sunyi, dan tenang akan membuat Kamu lebih santai untuk berpikir.

- Menjadi diri Kamu seutuhnya

Di waktu Tengah Malam Kamu sudah terlepas dari Kegiatan/Pekerjaan Kamu. Jadi kamu bisa menjadi diri Kamu yang seutuhnya di Tengah malam.

- Mendekatkan diri kepada Sang Pencipta

Waktu Tengah Malam selain bisa Kamu gunakan untuk Merenung. Kamu juga bisa untuk Berdoa.
Khususnya bagi yang beragama Islam. Melakukan Sholat Tahajud. Adukan semua keluhan yang Kamu hadapi.

Demikian tentang alasan mengapa Tengah malam adalah waktu yang tepat untuk Merenung.

Semoga Bermanfaat.

Comments

Popular posts from this blog

Daftar Backlink Redirect Googe yang bisa kalian gunakan untuk meningkatkan DA, dan Pa 2022

Tips Menghilangkan Kebiasaan Malas, Biar Lebih Produktif!

Cara Simple mengatasi Paketan Axis Unlimited Game yang tidak bisa dipakai untuk Main Game Mobile Legend